Apa Itu Madu Hutan Sumbawa?
Madu hutan Sumbawa merupakan madu hutan yang dihasilkan dari tumbuhan khas serta iklim khas dari pulau Sumbawa, yang dihasilkan oleh lebah madu raksasa atau dalam bahasa latinnya yaitu Apis Dorsata. Area madu hutan Sumbawa terdiri dari Kabupaten Sumbawa, Kabupaten Sumbawa Barat, Kabupaten Dompu, dan Kabupaten Bima.
Nektar atau sumber pakan lebah raksasa biasanya berada dari area hutan berduri (thorn forest), dimana mengonsumsi tumbuhan atau pohon yang gugur daunnya karena pengaruh iklim tropis lembab, yang ketinggian tumbuhan atau pohon tersebut mencapai 850 dpl. Jenis-jenis tumbuhan tersebut seperti bidara (sumbawa goal) atau zizip mauritana, ketimis (protiumjavanicum), kesambi (schleichera oelosa), pulai (alstonia. SP), dan asam (tamarindus spp). Tumbuhan tersebut berada di dataran rendah dari hutan berduri. Adapun juga hutan tropis lainnya yang memiliki jenis-jenis tumbuhan seperti pohon binong (tetrameles nudflora), dowat (zyzygium polyantha), kelicung (dyospyros sp), gaharu (aguilaria caryota), ipil (instia bijuga), dipterocarpacea, dan duabanga molucana. Itulah seluruh jenis-jenis tumbuhan yang dikonsumsi nektarnya oleh lebah madu raksasa.
Ciri khas dari madu hutan Sumbawa ialah warna yang lebih terang daripada jenis madu lainnya karena memiliki kadari air yang lebih rendah daripada madu lain. Namun secara tekstur madu hutan Sumbawa lebih pekat.
Kandungan Madu Hutan Sumbawa
Kandungan madu hutan Sumbawah yang membantu kinerja manfaat yang sehat bagi tubuh, sebagai berikut:
- Frukotsa, glukosa, maltosa, sukrosa
- Beragam Mineral
- Zat besi
- Kalsium
- Kalium
- Sodium
- Sulfur
- Dan sebagainya.
- Beragam Vitamin
- A
- B1
- B2
- B3
- B5
- B6
- D
- K
- E
- Uric Acid
- Asam Nikotinat.
- Beragam Enzim
- Diastase
- Infertase
- Katalase
- Dan sebagainya.
- Beragam Asam
- Formic Acid
- Lactic Acid
- Asam Fosfat
- Asam Glukonat
- Dan sebagainya.
- Beragam senyawa antioksidan untuk tubuh, seperti:
- Anti-mikroba
- Anti-bakteri
- Anti-inflamasi
- Anti-kanker
- Antibiotik
- Anti-alergi
- Ekspektoran
- Laksatif
- Anti-anemic
- Tonikum
Manfaat dari Madu Hutan Sumbawa
Berikut manfaat secara umum dari Madu hutan Sumbawa:
1. Madu Hutan Sumbawa Meningkatkan Stamina
Madu hutan Sumbawa memiliki manfaat untuk memberikan stamina ke tubuh untuk menguatkan energi saat beraktivitas. Selain itu, madu hutan Sumbawa juga bisa menambah massa otot setelah beraktivitas berat.
2. Mampu Meningkatkan Sistem Imun
Madu ini mempunyai banyak kandungan antioksidan yang berdampak untuk kinerja sistem imun dan pencernaan. Selain itu adanya kandungan nutraceuticals yang mampu melawan radikal bebas dari dalam tubuh
3. Madu Hutan Sumbawa Mencegah Kanker dan Tumor
Adanya kandungan flavonoids yang mampu mencegah dan mengurangi resiko kanker dan tumor. Selain itu, adanya kandungan karsinogenik yang juga bermanfaat menekan sel kanker yang ganas.
4. Mencegah Serangan Bakteri dan Jamur
Adanya zat anti-bakteri dan anti-septic, yang bermanfaat untuk menghambat pertumbuhan bakteri serta mencegah tubuh dari infeksi. Apabila terdapat luka gores, luka bakar, sariawan atau bibir pecah-pecah, madu hutan Sumbawa mampu mengatasi seluruhnya.
5. Madu Hutan Sumbawa Sebagai Sumber Vitamin dan Mineral
Madu hutan Sumbawa memliki beragam kandungan vitamin dan mineral yang bagus untuk kesehatan tubuh. Kadar dari kandungan vitamin dan mineral dari madu ini juga tergantung dari sumber nektasi yang dihisap oleh lebah
6. Menurunkan Berat Badan
Madu hutan Sumbawa meskipun manis dan lebih pekat, madu ini jelas berbeda dari gula yang mengandung kalori dan lukosa tinggi, karena madu ini lebih kaya akan nutrisi yang dapat meningkatkan aktivitas dari metabolisme yang tinggi untuk menurunkan berat badan dan membakar lemak.
7. Dapat Menyembuhkan Batuk, Flu dan Radang Tenggorokan
Adanya kandungan anti-bakteri dan anti-septic yang tinggi, sehingga madu hutan Sumbawa sudah terbukti mampu menghilangkan seluruh mikrobakteri. Mikrobakteri merupakan penyebab dari penyakit batuk dan radang tenggorokan. Manfaat lainnya, karena madu hutan Sumbawa senyawa antioksidan yang tinggi, sehingga dapat meredahkan nyeri atau gatal pada tenggorokan, dan mengencerkan flu atau lendir.
Demikian artikel seputar pembahasan dari madu hutan Sumbawa. Perlu kalian ketahui, bahwa Sarangmaduku Official juga memiliki madu hutan Sumbawa, yang sudah teruji secara klinis oleh lab SNI 8664:2018 Madu Februari Tahun 2021, dan bersertifikat Halal.
Anda dapat membeli produk madu hutan Sumbawa di marketplace favorit kalian.
(klik untuk memilih marketplace favorit kalian)
Seluruh produk madu murni dan madu hutan kami sudah terjual banyak dan mendapatkan testimoni yang baik dari konsumen yang membeli. (kunjungi halaman “testimoni” kami)
Telusuri banyak varian produk madu hutan dan madu murni lainnya di link: https://sarangmadukuofficial.com/
Dan klik untuk menemukan produk madu hutan dan madu murni lainnya di Marketplace favoritmu: